Kamis, 16 Desember 2010

10 universitas terbaik asia

Universitas apa saja kah yang menempati 10 daftar universitas terbaik di Asia?

Setelah beberapa waktu yang lalu saya enulis 100 universitas terbaik di dunia yang mana didominasi oleh universitas-universitas Amerika dan Inggris, nah sekarang gilirannya untuk Asia. Dari ratusan Universitas yang ada di Asia, 10 yang terbaik berdasarkan peringkat yang dikeluarkan olehQS Top Universities 2010 adalah sebagai berikut:
  1. University of Hongkong – Hongkong (100)*
  2. Hongkong University of Science and Technology – Hongkong (99.00)
  3. National University of Singapore (NUS)- Singapura (98.60)
  4. The Chinese University of Hongkong – Hongkong (98.40)
  5. The University of Tokyo – Jepang (97.80)
  6. Seoul National University – Korea Selatan (97.00)
  7. Osaka Univesity – Jepang (96.40)
  8. Kyoto University – Jepang (96.10)
  9. Tohoku University – Jepang (94.70)
  10. Nagoya University – Jepang (94.20)
QS Asian Univ. Rankings
*angka dalam kurung (100) merupakan skor yang diberikan oleh QS Top Universities 2010
Dari 10 daftar universitas terbaik Asia diatas, hanya diisi oleh empat negara, yaitu Hongkong (3 universitas), Singapura dan Korea Selatan (masing-masing 1 universitas), dan paling banyak diisi oleh Universitas dari Jepang (5 universitas).
University of Hongkong
University of Hongkong

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

untuk informasi lebih banyak, JOIN Blog ini

Entri Populer